-->

Cara Merawat Burung Kenari Yang Baik Pra Lomba

Cara Merawat Burung Kenari - membahas seputar rawatan Burung Kenari yang saat ini sedang banyak sekali di minati terutama para pecinta burung kicau. Merawat burung kenari memang tidak mudah  namun disini akan membahasnya setelah saya mengunpulkan beberapa materi menurut beberapa ahli burung dan berdasarkan pada penelitian yang telah mereka lakukan sehingga mendapatkan sebuh kesimpulan dari penelitian mereka yang nantinya bisa anda ikuti sesuai dengan kebutuhan rawatan yang anda perlukan baik di rumah atau sedang dalam lomba .


Kenari

Sebelum anda megikuti lomba sudah seharusnya anda sipkan burung mana yang ingin diikut sertakan syaratnya anda harus memiliki kriteria burung kenari yang bersuara kencang atau kristal pada saat berkicau minimal  ± 40 detik  dengan memiliki banyak variasi  mau lokal atau impor sama saja, hal terpenting adalah
fisik dan mental dari burung yang ingin anda ikut sertakan, apalagi jika anda memliliki burung yang ngotot saat mendengar suara burung lainnya ini akan menjadi satu modal penting dan point plus untuk mengikuti lomba.

 Melatih mental burung untuk lomba memang sangat penting, nah kenapa dibilang sangat penting ?
saat burung ikut lomba bisa saja burung kalah mental dengan burung lainya sehingga membuat burung yang anda mili ngdrop dan enggan bunyi (Berkicau) agar hal tersebut tidak terjadi, sebaiknya nada mengikuti metode di bawah ini dengan tujuan kanari yang anda miliki sudah terbiasa dengan kondisi lingkungan yang baru dan tidak ngedrop saat mendengar suara burung lainya. Tata cara yang Baik Pra lomba anda bisa lakukan adalah sebagai berikut:
  • Jika nada memiliki burung yang masih muda, untuk melatih mentalnya bisa anda lakukan pada saat menjemur gantung burung yang masih muda dengan burung yang sudah mapan hal ini dapat melatih burung anda supaya mentalnya terbiasa dengan burung yang sudah mapan. bahkan menurut para ahli burung bahwa burung muda memiliki sifat peniru yang baik dari mulai suara, gaya bahkan sampai pada karakter akan ia ikuti.
  • Jika anda sering menjak burung bada ke arena  meski tidak mengikuti lomba, hal ini dapat membuat burung peliharaan anda menjadi terbiasa dengan keramaian  serta suara burung lainya seperti halnya manusia yang berada di tempat baru cenderung canggung untuk dan malu saat berada di keramaian. hal tersebut juga berprngaruh pada burung.

  • Mengantung burung di arena meski di tempat yang berbeda. cara ini membuat burung kenari kesayangan anda menjadi terbiasa dengan suasana baru bahkan dapat menumbuhkan rasa terbiasa pada burung kesayangan anda saat berada di arena.